Bantuan Kesehatan Untuk Ginjal Bocor
10/06/2025 | Penulis: Humas BAZNAS Kutim
#CintaZakatMenyejahterakanUmmat #BerkahBerzakat
BAZNAS Kab. Kutai Timur telah menyalurkan bantuan kesehatan untuk warga yang masuk kategori fakir/miskin yaitu berupa bantuan untuk transportasi dan akomodasi anak sakit ginjal bocor yang dirujuk ke banjarmasin, an. hikmah, kec. sangatta utara.
Alhamdulillah, terimakasih seluruh muzakki berkat bantuanmu kita dapat meringankan beban mustahik, semoga diganti pahala berlipat ganda, Aamiin.
Berita Lainnya
Bersama Mendagri, BAZNAS RI Serahkan Dua Kapal Layanan Kesehatan Bergerak RSB bagi Kepulauan Sangihe dan Talaud
BERITA22/10/2025 | Humas Baznas RI
BAZNAS Tanggap Bencana Gerak Cepat Bantu Warga Terdampak Banjir Bandang Cisolok Sukabumi
BERITA30/10/2025 | Humas Baznas RI
BAZNAS RI Perkuat Sistem Pelaporan Zakat melalui SiMBA
BERITA21/10/2025 | Humas Baznas RI
BAZNAS Kutim Bantu Korban Kebakaran di Long Mesangat
BERITA21/10/2025 | Humas BAZNAS Kutim
PENUTUPAN & PENGUKUHAN PELATIHAN BAZNAS TANGGAP BENCANA SE-KALTIM
BERITA31/10/2025 | Humas BAZNAS Kutim
BAZNAS Ajak Masyarakat Indonesia Perkuat Solidaritas Bantu Rehabilitasi Gaza Pasca Gencatan Senjata
BERITA28/10/2025 | Humas Baznas RI

Info Rekening Zakat
Mari tunaikan zakat Anda dengan mentransfer ke rekening zakat.
BAZNAS
Info Rekening Zakat
