Baznas Kutim Rehab Rumah Lansia Muara Ancalong
12/02/2025 | Penulis: Humas BAZNAS Kutim
#CintaZakatMenyejahterakanUmmat #BerkahBerzakat
Alhamdulillah dari kerjasama kecamatan setempat dapat menyalurkan bantuan rehab rumah bagi lansia kurang mampu di Kecamatan Muara Ancalong. Kakek atas nama Ramli hidup di rumah kayu yang dindingnya sudah banyak reok, semoga dengan perbaikan ini, beliau dapat hidup lebih nyaman.
Terimakasih kepada seluruh muzaki karena berkat zakat muzaki BAZNAS dapat terus menyalurkan bantuan.
????????????????????????
Kenali BAZNAS Kutim dan Update Kegiatannya Melalui
ig : @baznaskabkutim
fb : baznas kabupaten kutai timur
web : kabkutaitimur.baznas.go.id
Berita Lainnya
BAZNAS Selenggarakan Bootcamp dan Grand Final Santripreneur 2025 Klaster Usaha Peternakan
BERITA28/10/2025 | Humas Baznas RI
BAZNAS RI Menerima Infak Palestina Rp701 Juta dari Syafana Islamic School
BERITA28/10/2025 | Humas Baznas RI
PENUTUPAN & PENGUKUHAN PELATIHAN BAZNAS TANGGAP BENCANA SE-KALTIM
BERITA31/10/2025 | Humas BAZNAS Kutim
BAZNAS RI Terapkan Sertifikasi Online, Dorong Pemerataan Kualitas Amil Zakat di Indonesia
BERITA04/11/2025 | Humas Baznas RI
BAZNAS Kutai Timur Raih Penghargaan dari BKKBN Kaltim Dalam Program Cegah Stunting
BERITA05/12/2025 | Humas BAZNAS Kutim
Bersama Mendagri, BAZNAS RI Serahkan Dua Kapal Layanan Kesehatan Bergerak RSB bagi Kepulauan Sangihe dan Talaud
BERITA22/10/2025 | Humas Baznas RI

Info Rekening Zakat
Mari tunaikan zakat Anda dengan mentransfer ke rekening zakat.
BAZNAS
Info Rekening Zakat
